Senin, 30 Oktober 2017
first blog
Saya mahasiswa Akademi Analis Kesehatan Theresiana Semarang 2017. AAK Theresiana adalah salah satu perguruan tinggi swasta di Jawa Tengah.Nama analis kesehatan yang sekarang sudah diperbaharui menjadi Teknologi Laboratorium Medik (TLM). AAK Theresiana berdiri dibawah naungan yayasan Bernardus. AAK Theresiana memiliki core value sukacita, disiplin, jujur dan peduli. Kuliah di AAK Theresiana dimulai pada pukul 15.00. banyak ilmu dan pengalaman baru yang bisa kita dapatkan di sini. AAK Theresiana memiliki lulusan yang unggul dalam bidang Teknologi Laboratorium Medik dan memiliki kelebihan pada mata kuliah sitohistoteknologi. Dengan kuliah di AAK Theresiana kita di cetak menjadi generasi yang tidak hanya pintar tetapi juga mempunyai akhak yang baik. Kita juga diajarkan untuk melayani sesama dengan tulus cinta. Teknologi Laboratorium Medik Menuju Generasi Emas. Selamat bergabung di AAK Theresiana Semarang.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Cegah Obesitas Untuk Memperkecil Resiko Penyakit Berbahaya
Cegah Obesitas Untuk Memperkecil Resiko Penyakit Berbahaya Apa Itu Obesitas ? Obesitas atau kegemukan didefinisikan seb...

-
Teknologi Laboratorium Medik adalah bidang yang aku tekuni saat ini. Aku percaya Tuhan punya rencana untuk aku masuk dalam Akademi Analis ...
-
Rabu, 8 November 2017 Praktikum Media dan Reagen AAK Theresiana Semarang Pada praktikum ini mahasiswa diajarkan untuk membuat media dan...
-
Menjadi seorang tenaga kesehatan adalah suatu profesi pengabdian untuk sesama. Kita akan senang ketika melalui apa yang kita kerjakan dap...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar